5+ Sifat Produk Dari Produksi Massal
Bisakah kamu jelaskan sifat produk dari produksi massal? Dalam proses produksi, terdapat istilah yang dinamakan produksi massal. Jenis aliran produksi ini bertujuan untuk menghasilkan barang secara terus menerus. Istilah ini pertama kali dipopulerkan pada tahun 1926 merujuk kepada hasil korespondensi New York Times terhadap Ford Motor Company . Sifat Produk Dari Produksi Massal Sekarang ini konsep produksi massal sering diterapkan oleh produsen skala besar untuk berbagai jenis produk. Proses produksinya didasari aliran produk dari satu operasi ke operasi berikutnya sampai dihasilkan barang jadi. Tidak ada penumpukan di suatu titik proses, semua berjalan sesuai sistem yang telah ditetapkan. Proses produksi massal digunakan untuk menghasilkan barang dalam jumlah banyak, meskipun sering terjadi kualitas barang yang dihasilkan masih standar dan variasi atau produk masih rendah. Seperti apa sifat produk yang diproduksi secara massal ini? Nah, pada kesempatan ini kami...